makanan
meksiko sepertinya mulai mewabah di jogja, kedai junction salah satu spot buat
makan makanan texas-mexico yang enak di jogja.
Tidak
hanya makanan luar, mereka juga jualan makanan indonesia loh yang tidak kalah
enak seperti mangut lele, nila bakar, ayam bumbu rujak dan lain lain.
nih menu nya, silahkan dilihat..
Menu Makanan |
Menu Minuman |
Makanan
yang saya pesan disini pertama adalah Churro chips buat pembuka. Wah ini
renyah, rasanya manis dan enak.
Churro chips (6k) |
Lanjut menu kedua, Ini
namanya Beef Tacos, isiannya ada keju, daging sapi bumbu, selada, tomat
dibungkus dengan tortilla yang crispy. Waah kejunya melimpah kan?
Beef Tacos (27k) |
Berikutnya ada Beef Quesadillas, roti tortilla lembut yang diisi dengan daging
yang sudah dibumbui, keju, disajikan dengan saus sambal bawang dan tomat. Beh
ini juga melimpah kejunya.
Beef Quesadillas (39K) |
Kerjaan nya anak foodies sebelum makan... |
Semua makanannya enak, cocok di lidah. TOP banget. Buat
kalian penikmat makanan meksiko, tempat ini bisa dimasukin list kalian buat
dikunjungi. Worth it banget.
FYI disana ada bulenya lo, bisa sekalian practice
kemampuan speaking bahasa inggris kamu tuh, dan juga setiap jumat malam, mereka punya kegiatan #EnglishQuizNight, bisa belajar bahasa inggris tuh, asik kan...
Lokasi :
Jl Anggrek 61 Samirono Lama
(Seberang GOR UNY ke barat 50m masuk gapura lurus
100m)
Prices :
All foods are under Rp 40.000 & All drinks are
under Rp 16.000
0 komentar:
Post a Comment